Babinsa Kel. Rungkut Menanggal Patroli Pemantauan Wilayah Binaan

    Babinsa Kel. Rungkut Menanggal Patroli Pemantauan Wilayah Binaan

    SURABAYA - Babinsa Kel. Rungkut Menanggal Koramil 0831/05 Rungkut melaksanakan patroli pemantauan wilayah dilanjutkan komsoa dengan petugas keamanan RT. 11 RW. 04 Kel. Rungkut Menanggal Kec. Gunung Anyar. Selasa (30/08/22)

    Kegiatan pantau wilayah guna memberikan himbauan agar warga masyarakat selalu meningkatkan kewaspadaan serta kamtibmas, himbauan di berikan kepada security. 

    Kegiatan patroli dan komsos wilayah dengan warga masyarakat guna terciptanya hubungan yang harmonis antara Babinsa dengan warga binaan.

    Babinsa Sertu Heri mengatakan, Babinsa komsos diwilayah sebagai bentuk hubungan baik antara Babinsa dengan warga, ” tuturnya.

    Tanpa dukungan warga masyarakat Babinsa tidak akan bisa berdiri sendiri, dengan komsos diharapkan bisa terjalin kerja sama antara Babinsa dengan warga masyarakat diwilayah, ” pungkasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Stan Inovasi BPBRIN UNAIR Meriahkan Surabaya...

    Artikel Berikutnya

    Juristocrat 2022 Tekankan Humanisme Ospek...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
    Pangkoopsud II Dikukuhkan sebagai Warga Kehormatan Divisi Infanteri 3 Kostrad
    Panglima TNI Berikan Bantuan Sosial Kepada Anak-Anak Yatim Piatu di Bumi Marinir Cilandak

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll